Fintech For Fundraising
Bismillah.
Kitabisa.com150 m rupiah dana.400 ribu donatur.
Proyek mendanai pesawat pak Habibie.
Narasumber : Muhammad
Al-Fatih
Kita sebagai
generasi millenial sudah gampang servis segala sesuatunya. Dari mulai
pembayaran (gopay), pinjaman, perencanaan, portal investasi (bareksa),
pendanaan (kitabisa.com).
Kitabisa.com adalah :
Inovasi dalam layanan keuangan.
Platform untuk
menggalang dana, berdonasi dan zakat.
Benefit
pendanaan melalui kitabisa.com :
Lengkap, Online
dan bisa diakses kapan saja.
Support 5 bank
nasional dan kartu kredit
Notifikasi real
time via sms & email.
Tersedia fitur
update yang otomatis terkirim ke email semua donatur.
Manajemen
penggalangan dana melalui sistem.
Transparansi:
jelas siapa donatur, nilai donasi dan total donasi.
IDE
Seringkali ada
postingan mengenai keadaan miris yang terjadi di masyarakat, biasanya ada
banyak yang like, komentar atau membagikan. Artinya sebenarnya di Indonesia ini
banyak orang baik yang bersedia membantu, hanya saja mereka bingung bagaimana
cara menyalurkannya. Nah kitabisa.com menjadi sarana untuk menghubungkan
orang-orang baik dengan orang yang memerlukan bantuan.
DARIMANA BIAYA
OPERASIONAL?
Charge 5% dari
setiap donasi untuk yayasan pengumpul donasi untuk operasional.
APA YANG BISA
KITA LAKUKAN UNTUK MULAI MEMBANTU?
* look around.
Peka. Saat menemukan keburukan jangan hanya mencela, tapi berpikir positif
untuk menciptakan kesempatan berbuat baik.
* start from
circle. Lihat lingkungan sekitar barangkali ada yang membutuhkan bantuan.
* be confident.
Pede aja untuk membantu oranglain. Contohnya birthday fundraising. Jadi minta
hadiah melalui temen-temen untuk menggalang dana membantu orang yang
membutuhkan.
KENAPA ORANG
MAU BERDONASI?
Network effect
---> melalui koneksi temen-temen kalian.
Story effect
---> sangat menyentuh hati orang.
MINIMUM
REQUIREMENT
1. Cerita yang
lengkap. Hubungan antara diri kalian dan calon penerima donasi, kronologi
cerita, motivasi dan rencana penggunaan dana.
2. Donasi awal
bermula dari diri kalian sendiri, kirim duluan. Baru ajak temen-temen dengan
bantuan media sosial.
Bergeraklah
untuk mereka yang membutuhkan pertolongan. Sehingga saat suatu saat kita yang
membutuhkan, akan ada yang peduli insya Allah.
BE THE CHANGE!
Awali perubahan yang kalian inginkan dari diri kalian sendiri.
0 comments
Thank you so much if you're going to comment my post, give advice or criticism. I'm so happy ^_^ But please don't advertising and comment with bad words here. Thanks !
♥ Aisyah